Begini Cara yang Benar Supaya Anak Pintar dan Cerdas

Perkembangan anak selalu menjadi tanggung jawab orang tua. sebab orang tua yang mengarahkan anak akan menjadi seperti apa ketika anak besar kelak.
Anak pintar, bahkan cerdas adalah impian semua orang tua

Mengapa.... ? saya mengatakan seperti itu!!

Orang tua mana yang tidak menginginkan anak yang cerdas. tidak ada bukan?

Baiklah sebelum kita memberikan penjelasan rinci hal apa yang harus dilakukan agar anak pintar dan cerdas, ada baiknya kita bahas perbedaan pintar dan cerdas agar kita tidak bingung.

Apa Itu Pintar.... ?

Pintar, kalimat ini sering digunakan ketika anda dan bahkan siapapun dilingkungan sekolah, hanya saja, itu hanya digunakan sebagai pujian bukan sebagai ukuran.

Anak yang pintar adalah anak yang mampu menghafal dan mengucapkan hafalannya dengan jelas dan hampir tidak ada yang salah sama sekali.

akan tetapi anak seperti ini tidak bisa mengembangkan, ilmu pengetahuan yang dihafalnya.
Mudah-mudahan mengerti maksud saya.

Apa Itu Cerdas ?

Berbeda dengan anak yang  pintar, anak yang cerdas lebih mudah mengembangkan pengetahuan yang telah dia peroleh. anak yang cerdas bukan hanya sekedar menghafal, akan tetapi  juga memahami pengetahuan yang dia peroleh.
Jadi bisa disimpulkan bahwa kedua ini adalah tingkatan perkembangan anak.
untuk memperoleh kecerdasan anak harus melalui masa pintar.

Ribet ... ya ....
Bacanya yang serius dong .. heheheeee

Lalu Bagaimana Cara yang Benar Supaya Anak Pintar dan Cerdas?

Sudah saya jelaskan diatas tadi bahwa antara pintar dan cerdas itu berbeda.
untuk mencapai kecerdasan  anak yang maksimal,
sebentar, mengapa saya mengatakan memaksimalkan. kecerdasan anak berbeda-beda ya.... ingat itu.

Oke... kita lanjutkan.

1. Tumbuhkan Minat Anak

Menumbuhkan minat bukanlah hal yang gampang, orang tua membutuhkan cerita yang membuat anak tertarik.

"seperti ini, Saya bercerita betapa hebatnya menjadi seorang arsitek, desain segala macam dibuat begitu indah sehingga orang mengakui kehebatan arsitek tersebut dan kemudian saya jelaskan kepada anak saya bahwa jika ingin jadi arsitek, anak butuh sekolah dan harus menguasai pelajaran yang ada disekolah."

Sehingga ada minat anak untuk menguasai mata pelajaran, disekolah

susah-susah gampang bukan.

2. Jangan Salahkan Bila Anak Dominan Menyukai  Pelajaran Tertentu (Tambahan)

Sering kita temukan anak yang hanya menyukai pelajaran tertentu, tetapi orang tua menginginkan anak menguasai semua bidang.
Ups.... itu salah besar.
Seperti hal yang saya katakan tadi, bahwa tumbuhkan minat anak, jika dia berminat pada mata pelajaran tersebut, beri suport dong.....

3. Lakukan Pola Kebiasaan Agar Anak Pintar dan Cerdas
Anda punya kebiasaan ?
pasti punya dong !!
kebiasaan adalah sesuatu yang dilakukan berulang-ulang,
Bagaimana jika anda terapkan kepada anak anda ? yaitu kebiasaan belajar, pasti hasilnya anak menjadi pintar dong.
Jika sulit melakukan kebiasaan belajar kepada anak, maka bisa dengan pembuatan jadwal belajar harian, jadi anak akan merasa mempunyai tanggung jawab.
kemudian dia akan terbiasa.

4. Berikan Motivasi

Ketika kedua 1 dan 3 yang diatas telah dilakukan, maka saatnya anda memotivasinya, fungsi memotivasi adalah meningkatkan keinginan anak untuk bisa dan bisa.
hingga sampai akhirnya anak menjadi cerdas.

Jadi, bisa kita simpulkan.
jika,
MINAT+KEBIASAAN BELAJAR = PINTAR
PINTAR+MOTIVASI=CERDAS


EmoticonEmoticon